Selasa, 09 Oktober 2018

APLIKASI BERMAIN DAN BELAJAR

Kelompok 3
Nama
1. Carl Ray
2. David Barnabas
3. Ariesta Leader W S
4. M. Refky
5. Fajar
6. Safira

Layout Dari ide saya :





Sebagai mahasiswa Semester 3 Digunadarma , Saya & teman-teman saya Diberikan Tugas Membuat sebuah aplikasi Yang memiliki edukasi

Nah disini kami membuat sebuah aplikasi Bermain & Belajar. Diaplikasi ini, Kita menargetkan untuk anak-anak SD .
Saya sendiri memberikan ide tentang sebuah aplikasi menebak gambar.
yang nantinya user akan diberikan sebuah gambar yang tidak utuh misalnya sebuah gambar Buah Semangka yang hanya Sebagian saja , Disini user disuruh menebak gambar apakah itu.
dan hanya ada petunjuk
-Gambar sebagian Buah
nanti juga akan di buat Level-level permainan ini
Setiap naik level gambar akan semakin rumit & petunjuknya semakin kecil
Tujuan saya membuat aplikasi seperti itu, agar user bisa menggunakan imajinasinya untuk berpikir.
meningkatkan daya kerja Otak kanan & Otak kirinya
Tujuan lainnya juga agar anak-anak Seusia SD tidak mudah bosan untuk belajar.
Karena anak-anak seusia itu sangatlah suka bermain

Semoga dengan ide saya ini , Bisa berguna untuk anak-anak SD agar bisa mengembangkan Diri
dan tidak berpikir belajar itu membosankan.